Roti Sobek Tawar

Resep Roti Sobek Tawar

Mamayaya

Mamayaya

5.0

(1 Rating)

Boleh juga diisi dengan aneka macam selai

Bahan Utama

220 gr tepung terigu

2 sdm susu bubuk

3 sdm gula pasir

1 sdt fermipan

1 butir kuning telur

Air hangat secukupnya

Butter secukupnya

2 sdm butter

Margarin secukupnya

Bahan olesan

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Campur tepung terigu, gula pasir, fermipan, susu bubuk dan kuning telur aduk rata

Langkah 1

Campur tepung terigu, gula pasir, fermipan, susu bubuk dan kuning telur aduk rata

Tuang dengan air hangat sedikit demi sedikit. Uleni hingga rata

Langkah 2

Tuang dengan air hangat sedikit demi sedikit. Uleni hingga rata

Tambahkan butter. Uleni hingga benar-benar kalis (tanda kalis, adonang tidak lengket ditangan maupun wadah)

Langkah 3

Tambahkan butter. Uleni hingga benar-benar kalis (tanda kalis, adonang tidak lengket ditangan maupun wadah)

Tutup adonan. Diamkan kurang lebih 1-2 jam hingga mengembang 2x lipat

Langkah 4

Tutup adonan. Diamkan kurang lebih 1-2 jam hingga mengembang 2x lipat

Bagi adonan menjadi beberapa bagian

Langkah 5

Bagi adonan menjadi beberapa bagian

Olesi loyang dengan mentega. Masukkan adonan, olesi dengan butter. Oven selama 45 menit dengan api kecil. Angkat dan tunggu dingin. Siap disajikan

Langkah 6

Olesi loyang dengan mentega. Masukkan adonan, olesi dengan butter. Oven selama 45 menit dengan api kecil. Angkat dan tunggu dingin. Siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement