adamadptra
4.0
(26 Rating)
Resep enak endol mantul
Wajan
Langkah 1
Pecahkan telur lalu kocok lepas
Langkah 2
Celupkan roti ke dalam telur di dua sisinya
Langkah 3
Taburi roti dengan gula pasir di kedua sisinya
Langkah 4
Panaskan wajan dan beri mentega secukupnya, lalu panggang roti sampai kecoklatan
Langkah 5
Roti siap di santap
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua