Rujak Gobet Khas Surabaya

Resep Rujak Gobet Khas Surabaya

Maulinna Kusumo Wardhani

Maulinna Kusumo Wardhani

5.0

(1 Rating)

Rujak gobet merupakan rujak buah yang diserut khas Surabaya dengan kuah pedas manis dan segar. Sangat nikmat disajikan dingin pada siang hari. SelamatLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 buah mentimun

1 buah bengkuang

1 buah nanas

1 buah mangga muda

Bahan kuah

150 gr gula merah/ gula palem

5 buah cabe rawit

2 sdm asam jawa

2 sdm gula pasir

1 sdt garam

750 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan cabe rawit dan gula merah dengan sedikit air.

Langkah 1

Haluskan cabe rawit dan gula merah dengan sedikit air.

Masak asam Jawa, saat hampir mendidih masukkan campuran gula merah dan cabe. Tambahkan gula pasir dan garam. Rebus hingga mendidih.

Langkah 2

Masak asam Jawa, saat hampir mendidih masukkan campuran gula merah dan cabe. Tambahkan gula pasir dan garam. Rebus hingga mendidih.

Setelah mendidih, diamkan sebentar, kemudian saring. Sisihkan dan biarkan dingin.

Langkah 3

Setelah mendidih, diamkan sebentar, kemudian saring. Sisihkan dan biarkan dingin.

Kupas semua buah, cuci bersih kemudian serut.

Langkah 4

Kupas semua buah, cuci bersih kemudian serut.

Masukkan kuah ke dalam buah yang telah diserut dan dinginkan dalam lemari es. Sajikan dingin.

Langkah 5

Masukkan kuah ke dalam buah yang telah diserut dan dinginkan dalam lemari es. Sajikan dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement