Rujak Kangkung

Resep Rujak Kangkung

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Ini mah enak banget,dimakan siang-siang seger banget.

Bahan Utama

1 ikat kangkung

3 buah cabe merah keriting

3 buah cabe rawit

4 suing bawang merah

2 gr terasi bakar

10 gr gula merah

1/2 sdt garam

3 mata asam jawa, seduh dengan air panas

Alat & Perlengkapan

Cobek

Advertisement

Cara Membuat

Rebus cabe merah keriting, cabe rawit dan bawang merah. Hingga layu.

Langkah 1

Rebus cabe merah keriting, cabe rawit dan bawang merah. Hingga layu.

Seduh asam jawa dengan air panas, ambil airnya sekitar 2 sdm.

Langkah 2

Seduh asam jawa dengan air panas, ambil airnya sekitar 2 sdm.

Siapkan cobek, masukan cabe keriting, cabe rawit, brambang dan bumbui dengan garam, gula dan terasi yang sudah dibakar. Lalu haluskan.

Langkah 3

Siapkan cobek, masukan cabe keriting, cabe rawit, brambang dan bumbui dengan garam, gula dan terasi yang sudah dibakar. Lalu haluskan.

Tambahkan air asam jawa, aduk rata dan koreksi rasanya.

Langkah 4

Tambahkan air asam jawa, aduk rata dan koreksi rasanya.

Rebus kangkung hingga layu, angkat dan tiriskan. Sajikan dengan bumbu rujak.

Langkah 5

Rebus kangkung hingga layu, angkat dan tiriskan. Sajikan dengan bumbu rujak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement