Rujak Kikil Petis #JagoMasakMinggu8Periode3

Resep Rujak Kikil Petis #JagoMasakMinggu8Periode3

Lila Wahyu Lestari

Lila Wahyu Lestari

5.0

(4 Rating)

Khas jatim rujak cingur, karena cingur tdk ada,diganti kikil.

Bahan Utama

200 gr kikil sapi

1 ikat kangkung, petikkin

50 gr toge

1 buah timun

2 buah lontong siap santap

Bahan sambal petis:

100 gr kacang tanah goreng

2 buah cabe rawit goreng

2 siung bawang putih goreng

1 sdt garam

1 sdm petis udang

1 sdm gula merah

secukupnya air matang

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

rebus kangkung lalu tiriskan. seduh juga toge dengan air panas.

Langkah 1

rebus kangkung lalu tiriskan. seduh juga toge dengan air panas.

rebus kikil hingga empuk, sisihkan.

Langkah 2

rebus kikil hingga empuk, sisihkan.

haluskan kacang goreng, bawang putih, cabai dan garam.

Langkah 3

haluskan kacang goreng, bawang putih, cabai dan garam.

tambakan petis, gula merah dan air sedikit demi sedikit sambil diuleg rata.

Langkah 4

tambakan petis, gula merah dan air sedikit demi sedikit sambil diuleg rata.

tata lontong, sayuran rebus, kikil rebus, irisan timun dalam piring saji. siram dengan sambal kacang petisnya.

Langkah 5

tata lontong, sayuran rebus, kikil rebus, irisan timun dalam piring saji. siram dengan sambal kacang petisnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement