Rujak Tolet (Rujak Petis)

Resep Rujak Tolet (Rujak Petis)

Galia Salfitri

Galia Salfitri

5.0

(5 Rating)

Di Surabaya banyak yang jual rujak tolet ini, biasanya asli dari Madura. Dinamakan tujak tolet karena ketika dimakan buah ditolet (dicocol) ke sambal Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

Cabe rawit secukupnya

1 sdm bawang putih goreng

1 sdm petis siap makan

1 sdt kecap manis

Buah-Buahan:

Apel

Belimbing

Jambu kristal

Timun

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Potong cabe.

Langkah 1

Potong cabe.

Tambahkan bawang putih goreng.

Langkah 2

Tambahkan bawang putih goreng.

Masukan petis.

Langkah 3

Masukan petis.

Campur dengan punggung sendok.

Langkah 4

Campur dengan punggung sendok.

Tambahkan kecap manis.

Langkah 5

Tambahkan kecap manis.

Aduk rata, sambal petis sudah siap. Tinggal tambahkan buah potong di atasnya.

Langkah 6

Aduk rata, sambal petis sudah siap. Tinggal tambahkan buah potong di atasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement