Salad ala Hokben

Resep Salad ala Hokben

Retno Lisiawati

Retno Lisiawati

5.0

(1 Rating)

Kalau pergi ke Hokben , paling suka sama saladnya. Senang banget ketemu resep membuat salad ala Hokben ini. ga perlu ke hokben lagi kalau pengen salaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 buah wortel, iris panjang

1/4 bagian kol, iris tipis

4 sdm cuka beras

2 sdm gula

100 ml air

5 sdm mayonaise

2 sdm saus tomat

2 sdm saus sambal

1 sdm susu bubuk

1 sdt garam

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Iris wortel dan juga kol.

Langkah 1

Iris wortel dan juga kol.

Masukkan wortel, kol, cuka beras dan gula serta air dalam wadah. Aduk rata.  Diamkan selama 30 menit.

Langkah 2

Masukkan wortel, kol, cuka beras dan gula serta air dalam wadah. Aduk rata. Diamkan selama 30 menit.

Dalam wadah, masukkan mayoinase, saus sambal dan saus tomat, aduk rata. Tambahkan susu bubuk dan garam, aduk rata kembali.

Langkah 3

Dalam wadah, masukkan mayoinase, saus sambal dan saus tomat, aduk rata. Tambahkan susu bubuk dan garam, aduk rata kembali.

Susun sayuran pada piring saji.

Langkah 4

Susun sayuran pada piring saji.

Beri saus mayoinase diatasnya sebagai topping. Sajikan.

Langkah 5

Beri saus mayoinase diatasnya sebagai topping. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement