Salad Buah #1Resep1NasiBungkus

Resep Salad Buah #1Resep1NasiBungkus

Tri Yunianti

Tri Yunianti

5.0

(1 Rating)

Anak mbarep paling susah kalau disuruh makan buah begitu saja tapi kalau di bikin salad macam ini dia bisa habis 1 mangkok besar sendirian. Jadi untukLihat Selengkapnya

Bahan Utama

200 gr yogurt

150 gr mayonaise

100 gr SKM

½ potong buah nanas

½ potong buah melon

1 buah naga

Nata de coco/jelly

Keju chedar untuk toping

Advertisement

Cara Membuat

Campur jadi satu semua bahan saus lalu aduk hingga tercampur rata.

Langkah 1

Campur jadi satu semua bahan saus lalu aduk hingga tercampur rata.

Kupas lalu cuci bersih buah kemudian potong-potong.

Langkah 2

Kupas lalu cuci bersih buah kemudian potong-potong.

Tata buah ke dalam cup atau thinwall.

Langkah 3

Tata buah ke dalam cup atau thinwall.

Lalu tuang saus salad di atas buah hingga menutup seluruh permukaan buah.

Langkah 4

Lalu tuang saus salad di atas buah hingga menutup seluruh permukaan buah.

Lalu beri parutan keju di atasnya dan simpan dalam kulkas hingga dingin.

Langkah 5

Lalu beri parutan keju di atasnya dan simpan dalam kulkas hingga dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait