Salad Sayur

Resep Salad Sayur

Dewi Sugiyanti

Dewi Sugiyanti

4.0

(15 Rating)

Makanan sehat dan berserat. Yuk coba dibuat.

Bahan Utama

100 gram mix vegetable

50 gram kacang merah

1 butir telur

1 buah tomat segar

Lettuce secukupnya

Dressing Salad

125 gram mayonaise

50 gram saus tomat

1 butir kuning telur

25 gram susu kental manis putih

12 gram selai kacang

1 sdt air jeruk lemon

15 gram bawang bombay

Alat & Perlengkapan

Kompor

Blender

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan lettuce di air mengalir. Potong sesuai selera. Sisihkan.

Langkah 1

Bersihkan lettuce di air mengalir. Potong sesuai selera. Sisihkan.

Bersihkan tomat di air mengalir. Potong menjadi 4 bagian. Sisihkan.

Langkah 2

Bersihkan tomat di air mengalir. Potong menjadi 4 bagian. Sisihkan.

Rebus mix vegetable sampai matang pada api sedang. Setelah itu, matikan kompor. Angkat.

Langkah 3

Rebus mix vegetable sampai matang pada api sedang. Setelah itu, matikan kompor. Angkat.

Rebus kacang merah sampai matang dengan api sedang. Setelah itu, matikan kompor. Angkat. Begitu juga dengan telur rebus.

Langkah 4

Rebus kacang merah sampai matang dengan api sedang. Setelah itu, matikan kompor. Angkat. Begitu juga dengan telur rebus.

Siapkan bahan dressing salad. Blender semua bahan kecuali bawang bombay dan air jeruk lemon. Apabila telah diblender, maka masukkan bawang bombay dan air jeruk lemon. Aduk rata.

Langkah 5

Siapkan bahan dressing salad. Blender semua bahan kecuali bawang bombay dan air jeruk lemon. Apabila telah diblender, maka masukkan bawang bombay dan air jeruk lemon. Aduk rata.

Tata sayuran di atas piring. Taruh juga hasil dressing salad pada mangkuk. Sajikan.

Langkah 6

Tata sayuran di atas piring. Taruh juga hasil dressing salad pada mangkuk. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement