Sambal Bawang

Resep Sambal Bawang

Anita

Anita

5.0

(1 Rating)

Sambal bawang yang nampol pedasnya, dimakan sama ayam goreng dan lauk lainnya.

Bahan Utama

60 gr cabai rawit

8 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1/2 sdt garam

1 sdt gula pasir

3/4 sdt kaldu jamur

4 sdm air

80 ml minyak

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih bawang putih, bawang merah dan cabai rawit.

Langkah 1

Cuci bersih bawang putih, bawang merah dan cabai rawit.

Haluskan bawang putih, bawang merah dan cabai rawit.

Langkah 2

Haluskan bawang putih, bawang merah dan cabai rawit.

Tumis bumbu yang sudah dihaluskan.

Langkah 3

Tumis bumbu yang sudah dihaluskan.

Tambahan gula pasir, garam dan kaldu jamur.

Langkah 4

Tambahan gula pasir, garam dan kaldu jamur.

Tambah air, aduk rata.

Langkah 5

Tambah air, aduk rata.

Masak sampai sambal matang.

Langkah 6

Masak sampai sambal matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement