Sambal Cumi Asin #JagoMasakMinggu7

Resep Sambal Cumi Asin #JagoMasakMinggu7

Hana Arnin

Hana Arnin

4.0

(6 Rating)

Awas kalap dan gagal diet

Bahan Utama

200 gr cumi asin, rendam semalaman

2 buah cabe merah besar

4 buah cabe hijau besar

1/2 buah bawang bombay

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt lada bubuk

1 sdt gula pasir

200 ml air

Secukupnya minyak untuk menggoreng

Bahan Bumbu Sambal :

2 siung bawang putih

5 buah bawang merah

15 buah cabe rawit

4 buah cabe hijau keriting

5 buah cabe merah keriting

1/2 sdt terasi bakar

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Buang air rendaman cumi, bilas bersih kembali. Rebus cumi  beberapa saat kemudian potong-potong

Langkah 1

Buang air rendaman cumi, bilas bersih kembali. Rebus cumi beberapa saat kemudian potong-potong

Blender kasar bahan bumbu sambal tanpa air

Langkah 2

Blender kasar bahan bumbu sambal tanpa air

Iris kasar cabe merah, cabe hijau dan bawang bombay

Langkah 3

Iris kasar cabe merah, cabe hijau dan bawang bombay

Panaskan minyak, tumis bawang bombay  dan bumbu yang diblender kasar tadi sampai matang dan wangi

Langkah 4

Panaskan minyak, tumis bawang bombay dan bumbu yang diblender kasar tadi sampai matang dan wangi

Masukkan cumi, cabe merah dan cabe hijau. Bumbui, garam, kaldu bubuk, lada bubuk, dan gula pasir

Langkah 5

Masukkan cumi, cabe merah dan cabe hijau. Bumbui, garam, kaldu bubuk, lada bubuk, dan gula pasir

Tuang air dan masak sampai cairan habis tapi tidak sampai kering

Langkah 6

Tuang air dan masak sampai cairan habis tapi tidak sampai kering

Koreksi rasa dan matikan api. Siap disajikan

Langkah 7

Koreksi rasa dan matikan api. Siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait