Sambal Gami Teflon #MENUTANGGALTUA

Resep Sambal Gami Teflon #MENUTANGGALTUA

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Sambal Gami adalah sambal khas dari Bontang Kalimantan Timur, yang berbeda dengan sambal lainnya adalah proses pengolahan sambal nya yang di masak berLihat Selengkapnya

Bahan Utama

5 siung Bawang merah

4 buah Cabe rawit domba

1 buah Tomat

1/2 sachet Terasi

1 sdt Kaldu jamur

1 sdt Gula pasir

1/2 sdt Garam

50 ml Minyak goreng

Bahan Optional:

6 buah Cumi asin

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Rebus cumi asin 3 menit, tiriskan.

Langkah 1

Rebus cumi asin 3 menit, tiriskan.

Haluskan kasar semua bahan utama, kecuali minyak goreng.

Langkah 2

Haluskan kasar semua bahan utama, kecuali minyak goreng.

Campurkan ke teflon bahan sambal yang sudah di haluskan, cumi asin dan minyak.

Langkah 3

Campurkan ke teflon bahan sambal yang sudah di haluskan, cumi asin dan minyak.

Masak hingga sambal gami wangi, koreksi rasa.

Langkah 4

Masak hingga sambal gami wangi, koreksi rasa.

Sajikan.

Langkah 5

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement