Sambal Ganja

Resep Sambal Ganja

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Sambal Ganja adalah sambal khas Aceh yang rasanya memang bikin nagih walaupun tidak ada narkoba nya ya. Karena beneran enak banget.

Bahan Utama

100 gr udang, buang kulit dan kepala

2 siung bawang merah

1 batang serai

3 lembar daun jeruk purut

5 buah cabai rawit

2 buah belimbing wuluh

⅛ sdt garam

⅛ sdt gula

⅛ sdt kaldu jamur

1 sdm minyak goreng panas

Advertisement

Cara Membuat

Iris tipis bawang merah, cabai rawit, serai, dan daun jeruk purut, lalu pindahkan ke cobek

Langkah 1

Iris tipis bawang merah, cabai rawit, serai, dan daun jeruk purut, lalu pindahkan ke cobek

Tambahkan garam, gula, dan kaldu jamur. Kemudian ulek hingga halus

Langkah 2

Tambahkan garam, gula, dan kaldu jamur. Kemudian ulek hingga halus

Tambahkan irisan belimbing wuluh, ulek kembali hingga halus

Langkah 3

Tambahkan irisan belimbing wuluh, ulek kembali hingga halus

Goreng udang hingga matang

Langkah 4

Goreng udang hingga matang

Masukkan udang ke dalam sambal, lalu ulek kasar

Langkah 5

Masukkan udang ke dalam sambal, lalu ulek kasar

Kemudian panaskan kembali satu sendook makan minyak bekas menggoreng udang. Tuang ke dalam sambal, aduk rata dan sajikan

Langkah 6

Kemudian panaskan kembali satu sendook makan minyak bekas menggoreng udang. Tuang ke dalam sambal, aduk rata dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement