Sambal Goreng Krecek Kacang Tolo

Sambal Goreng Krecek Kacang Tolo

Eva Wijaya

Eva Wijaya

5.0

(1 Rating)

Perpaduan yang khas pedesaan

Bahan Utama

Bumbu Halus:

1 buah tomat

4 siung bawang putih

8 siung bawang merah

Bahan Lainnya:

150 gr kacang tolo

100 gr krecek sapi

10 buah petai belah dua bagian

3 buah cabai merah rajang

100 gr tempe iris serasi

250 ml santan cair

1 bks bumbu sambal goreng serbaguna

1 sdt garam

1 sdt gula pasir

Minyak goreng

Cara Memasak

Tumis bumbu halus sampai harum dan matang

Step 1

Tumis bumbu halus sampai harum dan matang

Masukkan santan, tambahkan bubuk sambal goreng serbaguna, lalu aduk sampai tercampur

Step 2

Masukkan santan, tambahkan bubuk sambal goreng serbaguna, lalu aduk sampai tercampur

Masukan irisan petai dan tempe

Step 3

Masukan irisan petai dan tempe

Masukan kacang tolo

Step 4

Masukan kacang tolo

Masukan krecek

Step 5

Masukan krecek

Tambahkan cabai merah besar, rajang, dan aduk sesaat. Matikan api lalu sajikan

Step 6

Tambahkan cabai merah besar, rajang, dan aduk sesaat. Matikan api lalu sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Advertisement

Advertisement

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Advertisement

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Advertisement

Resep Kategori Terkait

laily puspitasari

laily puspitasari

Puding Milk Tea Cincau

Puding Milk Tea Cincau

(5.0)

6 langkah

20

Advertisement