Sambal Goreng Ubi Jalar

Resep Sambal Goreng Ubi Jalar

Rhezhe Cozzy

Rhezhe Cozzy

5.0

(1 Rating)

Manis gurih pedasnya mantap.

Bahan Utama

500 gr ubi jalar

2 buah cabe merah

12 buah rawit merah kering

1/2 buah bombay

3 siung bawang putih

2 siung bawang merah

2 sdm saus sambal

1 sdm kecap manis

1/2 saus tiram

Kaldu bubuk (secukupnya)

Minyak goreng (secukupnya)

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ubi jalar kemudian potong sesuai selera. Setelah itu bumbuhi dengan kaldu bubuk. Goreng hingga matang, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih ubi jalar kemudian potong sesuai selera. Setelah itu bumbuhi dengan kaldu bubuk. Goreng hingga matang, sisihkan.

Panaskan minyak goreng kemudian tumis bawang putih, bawang merah dan rawit kering hingga layu.

Langkah 2

Panaskan minyak goreng kemudian tumis bawang putih, bawang merah dan rawit kering hingga layu.

Masukkan bombay dan cabe merah, kemudian tumis lagi hingga setengah layu.

Langkah 3

Masukkan bombay dan cabe merah, kemudian tumis lagi hingga setengah layu.

Setelah itu masukkan ubi jalar yang telah digoreng kemudian aduk merata.

Langkah 4

Setelah itu masukkan ubi jalar yang telah digoreng kemudian aduk merata.

Selanjutnya kecilkan api, masukkan saus sambal, saus tiram dan kecap manis. Aduk merata, angkat. Sajikan!

Langkah 5

Selanjutnya kecilkan api, masukkan saus sambal, saus tiram dan kecap manis. Aduk merata, angkat. Sajikan!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement