Sambal Ikan Tongkol

Resep Sambal Ikan Tongkol

Gliantika

Gliantika

5.0

(1 Rating)

Menu rumahan yang selalu nikmat. Recook dari Kie_Kitchen

Bahan Utama

6 potong ikan tongkol

1 buah kentang

Bahan Sambal :

1 siung bawang putih

4 siung bawang merah

8 buah cabe merah keriting

1/2 sdt garam

1 sdm kaldu bubuk

1/4 sdt gula

3 lembar daun jeruk

50 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Ulek bawang merah, bawang putih, garam dan juga cabe. Sisihkan

Langkah 1

Ulek bawang merah, bawang putih, garam dan juga cabe. Sisihkan

Goreng kentang hingga matang. Sisihkan

Langkah 2

Goreng kentang hingga matang. Sisihkan

Marinasi ikan, lalu goreng hingga matang. Sisihkan

Langkah 3

Marinasi ikan, lalu goreng hingga matang. Sisihkan

Masukkan daun jeruk & sambal yang diulek tadi ke dalam minyak bekas menggoreng ikan, lalu masak hingga harum, tambahkan gula, air & kaldu bubuk. Koreksi rasa

Langkah 4

Masukkan daun jeruk & sambal yang diulek tadi ke dalam minyak bekas menggoreng ikan, lalu masak hingga harum, tambahkan gula, air & kaldu bubuk. Koreksi rasa

Masukkan ikan & kentang yang sudah digoreng, masak hingga air sedikit menyusut. Angkat & sajikan

Langkah 5

Masukkan ikan & kentang yang sudah digoreng, masak hingga air sedikit menyusut. Angkat & sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement