Sambal Kedondong

Resep Sambal Kedondong

Nila Iswahyudi

Nila Iswahyudi

5.0

(1 Rating)

Rame sekali rasanya,enak!

Bahan Utama

4 buah kedondong

5 buah bawang merah

1 siung bawang putih

7 buah cabai rawit merah

1 blok terasi bakar

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Kupas kulit kedondong, cuci, pisahkan daging dan biji nya.

Langkah 1

Kupas kulit kedondong, cuci, pisahkan daging dan biji nya.

Iris kedondong bentuk korek api, sisihkan.

Langkah 2

Iris kedondong bentuk korek api, sisihkan.

Siapkan ulekan, masukkan cabai rawit merah dan terasi bakar. Ulek hingga halus.

Langkah 3

Siapkan ulekan, masukkan cabai rawit merah dan terasi bakar. Ulek hingga halus.

Masukkan bawang merah dan bawang putih, garam dan gula pasir. Ulek kasar atau halus, sesuai selera.

Langkah 4

Masukkan bawang merah dan bawang putih, garam dan gula pasir. Ulek kasar atau halus, sesuai selera.

Masukkan sambal ke dalam wadah berisi irisan kedondong, aduk rata, koreksi rasa. Siap di sajikan.

Langkah 5

Masukkan sambal ke dalam wadah berisi irisan kedondong, aduk rata, koreksi rasa. Siap di sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait