Sambal Kerang #JagoMasakMinggu7

Resep Sambal Kerang #JagoMasakMinggu7

NaFitri

NaFitri

4.0

(3 Rating)

Sangat nikmat disajikan dengan nasi hangat 👌

Bahan Utama

200 gram kerang dara kupas

Bahan Bumbu Halus :

2 buah cabe merah keriting

1 buah cabe merah besar

8 buah cabe rawit merah (pedas disesuaikan selera)

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1/2 sdt terasi

Gula pasir secukupnya

Bahan yang dipotong :

1 buah tomat ukuran sedang

1 buah jeruk nipis ukuran kecil

Garam secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Kucuri kerang dengan perasan jeruk nipis kemudian diamkan 10 menit lalu cuci bersih kerang dengan air mengalir, tiriskan.

Langkah 1

Kucuri kerang dengan perasan jeruk nipis kemudian diamkan 10 menit lalu cuci bersih kerang dengan air mengalir, tiriskan.

Rebus kerang dengan secukupnya air, rebus kurang lebih 10-15 menit, angkat tiriskan.

Langkah 2

Rebus kerang dengan secukupnya air, rebus kurang lebih 10-15 menit, angkat tiriskan.

Panaskan secukupnya minyak goreng kemudian tumis bumbu halus hingga wangi dan tanak.

Langkah 3

Panaskan secukupnya minyak goreng kemudian tumis bumbu halus hingga wangi dan tanak.

Masukkan potongan tomat, tumis lagi hingga tomat layu dan hancur, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan potongan tomat, tumis lagi hingga tomat layu dan hancur, aduk rata.

Terakhir masukkan kerang dara kupas lalu aduk hingga rata, masak hingga bumbu terserap sempurna dan matang, tes rasa jika sudah pas angkat dan siap disajikan.

Langkah 5

Terakhir masukkan kerang dara kupas lalu aduk hingga rata, masak hingga bumbu terserap sempurna dan matang, tes rasa jika sudah pas angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement