Sambel Pencit

Resep Sambel Pencit

Maya Ernawati

Maya Ernawati

5.0

(1 Rating)

Lagi musim mangga, karena sering ada angin banyak yang rontok. Akhirnya aku kreasikan sama sambal, ternyata enak banget rasanya dan bikin nagih.

Bahan Utama

1 buah pencit (mangga muda)

1 buah tomat

5 buah cabe

1/2 bks terasi goreng

2 siung bawang merah

Garam (secukupnya)

Gula (secukupnya)

Pelengkap

Tahu goreng

Tempe goreng

Kemangi

Alat & Perlengkapan

Cobek

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih mangga, lalu kupas dari kulitnya.

Langkah 1

Cuci bersih mangga, lalu kupas dari kulitnya.

Setelah bersih, parut kasar.

Langkah 2

Setelah bersih, parut kasar.

Goreng tomat, cabe dan bawang merah sampai empuk.

Langkah 3

Goreng tomat, cabe dan bawang merah sampai empuk.

Siapkan cobek beri dengan garam,  gula dan tomat goreng.

Langkah 4

Siapkan cobek beri dengan garam, gula dan tomat goreng.

Ulek sampai lembut, lalu tambahkan terasi goreng dan ulek kembali sampai rata. Siap untuk disajikan beserta bahan pelengkap.

Langkah 5

Ulek sampai lembut, lalu tambahkan terasi goreng dan ulek kembali sampai rata. Siap untuk disajikan beserta bahan pelengkap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement