Sambel Puri Jeruk Limau

Resep Sambel Puri Jeruk Limau

Cheyl_via

Cheyl_via

5.0

(1 Rating)

Sambelnya saya memakai puri basah dan jeruk limau,...

Bahan Utama

100 gr puri basah

1 btg daun kemangi

1/2 btr jeruk limau

2 buah tomat

10 buah cabe

Secukupnya terasi, garam, gula pasir, dan penyedap rasa

Secukupnya minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Goreng puri basah hingga kecoklatan jangan sampai kering

Langkah 1

Goreng puri basah hingga kecoklatan jangan sampai kering

Panaskan teflon beri sedikit minyak, masukan tomat yang telah diiris dan cabe

Langkah 2

Panaskan teflon beri sedikit minyak, masukan tomat yang telah diiris dan cabe

Haluskan tomat, cabe beri garam, gula pasir, secuil terasi dan penyedap rasa

Langkah 3

Haluskan tomat, cabe beri garam, gula pasir, secuil terasi dan penyedap rasa

Beri jeruk limau

Langkah 4

Beri jeruk limau

Masukan irisan daun kemangi, aduk rata

Langkah 5

Masukan irisan daun kemangi, aduk rata

Masukan puri lalu bejek-bejek

Langkah 6

Masukan puri lalu bejek-bejek

Siap disajikan

Langkah 7

Siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement