Sandwich Sayur

Resep Sandwich Sayur

Hana Arnin

Hana Arnin

5.0

(1 Rating)

Walau isian hanya sayur tapi ini tu enak.

Bahan Utama

2 lembar roti tawar

2 lembar selada atau lettuce

1 buah tomat, iris tipis

1/3 buah timun, iris tipis

3 sdm saus tomat/saus sambal

Salad Kol

2 genggam kol yang diiris tipis

2 sdm mayonaise

1 sdt kental manis plain

1/8 sdt garam

1/8 sdt lada bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Buat salad kol. Masukkan kol dalam mangkok, tambahkan mayo, kental manis, garam dan lada. Aduk rata. Simpan dikulkas sebentar.

Langkah 1

Buat salad kol. Masukkan kol dalam mangkok, tambahkan mayo, kental manis, garam dan lada. Aduk rata. Simpan dikulkas sebentar.

Panaskan teflon dengan api kecil. Panggang roti bolak balik sampai kecokelatan dan crispy. Angkat dan sisihkan dalam posisi berdiri agar tetap crispy.

Langkah 2

Panaskan teflon dengan api kecil. Panggang roti bolak balik sampai kecokelatan dan crispy. Angkat dan sisihkan dalam posisi berdiri agar tetap crispy.

Bentangkan plastik wrap, letakkan selembar roti panggang dan beri 1.5 sdm saus tomat atau saus sambal. Ratakan.

Langkah 3

Bentangkan plastik wrap, letakkan selembar roti panggang dan beri 1.5 sdm saus tomat atau saus sambal. Ratakan.

Letakkan selembar daun selada. Timpa dengan setengah bagian salad kol, ratakan. Timpa irisan timun.

Langkah 4

Letakkan selembar daun selada. Timpa dengan setengah bagian salad kol, ratakan. Timpa irisan timun.

Beri selada, timpa dengan sisa salad kol, timpa dengan irisan tomat.

Langkah 5

Beri selada, timpa dengan sisa salad kol, timpa dengan irisan tomat.

Ambil selembar roti panggang, oles dengan sisa saus tomat/saus sambal. Tangkupkan. Bungkus dengan plastik wrap. Simpan dikulkas minimal 15 menit. Siap disantap.

Langkah 6

Ambil selembar roti panggang, oles dengan sisa saus tomat/saus sambal. Tangkupkan. Bungkus dengan plastik wrap. Simpan dikulkas minimal 15 menit. Siap disantap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait