Sarden Saos Telur

Resep Sarden Saos Telur

Dyah Ratna Widyastuti

Dyah Ratna Widyastuti

5.0

(2 Rating)

Tampilan berbeda sajian sarden

Bahan Utama

2 kaleng kecil sarden

2 buah telur

Gula secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Belah ikan menjadi 2 bagian

Langkah 1

Belah ikan menjadi 2 bagian

Kocok 1 telur, hasil belahan ikan dimasukkan dalam kocokan tersebut

Langkah 2

Kocok 1 telur, hasil belahan ikan dimasukkan dalam kocokan tersebut

Setelah tercampur dengan telur, goreng ikan di dalam minyak yang sudah panas

Langkah 3

Setelah tercampur dengan telur, goreng ikan di dalam minyak yang sudah panas

Sisa bumbu sarden dimasak, tunggu hingga mendidih lalu tambahkan gula dan kaldu jamur secukupnya

Langkah 4

Sisa bumbu sarden dimasak, tunggu hingga mendidih lalu tambahkan gula dan kaldu jamur secukupnya

Setelah rasa bumbu sudah pas, masukkan kocokan telur yang ke 2. Sisa telur yang di gunakan untuk goreng ikan bisa di campur dengan kocokan telur yang ke 2

Langkah 5

Setelah rasa bumbu sudah pas, masukkan kocokan telur yang ke 2. Sisa telur yang di gunakan untuk goreng ikan bisa di campur dengan kocokan telur yang ke 2

Aduk bumbu sarden dengan telur hingga matang merata

Langkah 6

Aduk bumbu sarden dengan telur hingga matang merata

Sarden saos telur dapat di hidangkan

Langkah 7

Sarden saos telur dapat di hidangkan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement