Sate Ayam

Resep Sate Ayam

Erna

Erna

5.0

(1 Rating)

Sate ayam dengan bumbu merah yang enak, pedas dan manis.

Bahan Utama

300 gr daging ayam tanpa tulang

1 sdt garam

1/2 sdt merica

2 sdm tepung tapioka

1 sdm arak beras

6 sdm kecap manis

10 sdm gula aren

Bumbu Halus :

1 buah tomat

6 buah cabai merah keriting

2 buah cabai rawit

2 siung bawang putih

5 sdm minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bahan bumbu, tumis dengan minyak hingga harum, diamkan hingga dingin.

Langkah 1

Haluskan bahan bumbu, tumis dengan minyak hingga harum, diamkan hingga dingin.

Potong - potong ayam memanjang ukuran 1 x 1 cm.

Langkah 2

Potong - potong ayam memanjang ukuran 1 x 1 cm.

Campurkan ayam, bumbu, garam, merica, tapioka, arak, kecap dan gula aren, aduk rata, test rasa. Diamkan selama 2 jam hingga bumbu meresap.

Langkah 3

Campurkan ayam, bumbu, garam, merica, tapioka, arak, kecap dan gula aren, aduk rata, test rasa. Diamkan selama 2 jam hingga bumbu meresap.

Tusuk - tusuk daging ayam dengan tusuk sate.

Langkah 4

Tusuk - tusuk daging ayam dengan tusuk sate.

Panggang dengan api kecil hingga matang.

Langkah 5

Panggang dengan api kecil hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement