Sate Ayam Maranggi #1Resep1NasiBungkus2024

Resep Sate Ayam Maranggi #1Resep1NasiBungkus2024

Sarah Kaalimataw

Sarah Kaalimataw

5.0

(4 Rating)

Menu andalan keluarga, cocok buat menu buka puasa, bantu penuhi protein hewani yang bisa mengembalikan stamina setelah seharian berpuasa.

Bahan Utama

400 gr dada ayam fillet, potong dadu

3 sdm kecap manis

1 sdt kaldu bubuk rasa ayam

2 sdm air asam kandis

Bumbu Halus:

8 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 sdt ketumbar bubuk, sangrai

1 sdt garam

2 sdt gula mereh/palm

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan semua bumbu halus kedalam blender. Kemudian masukkan asam kandis. Blender hingga halus.

Langkah 1

Masukkan semua bumbu halus kedalam blender. Kemudian masukkan asam kandis. Blender hingga halus.

Kemudian masukkan bumbu halus kedalam potongan daging ayam. Aduk rata.

Langkah 2

Kemudian masukkan bumbu halus kedalam potongan daging ayam. Aduk rata.

Tambahkan kecap manis dan kaldu bubuk. Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Tambahkan kecap manis dan kaldu bubuk. Aduk hingga tercampur rata.

Tusuk potong ayam ke tusukan sate.

Langkah 4

Tusuk potong ayam ke tusukan sate.

Kemudian panggil di atas pan. Sesekali diolesi dengan sisa bumbu. Jangan lupa di balik hingga matang sempurna.

Langkah 5

Kemudian panggil di atas pan. Sesekali diolesi dengan sisa bumbu. Jangan lupa di balik hingga matang sempurna.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement