Sate Komoh #JagoMasakMinggu7Periode2

Resep Sate Komoh #JagoMasakMinggu7Periode2

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(5 Rating)

Sate daging sapi berbumbu rempah khas Jawa Timur.

Bahan Utama

250 gr daging sapi has dalam

200 ml santan kental

2 cm lengkuas, memarkan

1 batang sereh, memarkan

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

Bumbu Halus:

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1/2 buah tomat

3 buah cabe merah besar

3 buah cabe rawit

1 cm jahe

1 sdt asam jawa

2 butir kemiri

1 sdt ketumbar bubuk

1 sdt garam

2 sdm gula jawa

Alat & Perlengkapan

grill

Blender

Kuas

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Rebus daging hingga matang. Angkat dan biarkan sampai dingin lalu potong dadu 2×2 cm. Sisihkan.

Langkah 1

Rebus daging hingga matang. Angkat dan biarkan sampai dingin lalu potong dadu 2×2 cm. Sisihkan.

Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender.

Langkah 2

Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender.

Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, sereh dan lengkuas hingga harum.

Langkah 3

Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, sereh dan lengkuas hingga harum.

Masukkan daging lalu aduk rata dengan bumbu.

Langkah 4

Masukkan daging lalu aduk rata dengan bumbu.

Tambahkan santan, masak sampai santan menyusut dan mengental. Angkat lalu biarkan sampai dingin.

Langkah 5

Tambahkan santan, masak sampai santan menyusut dan mengental. Angkat lalu biarkan sampai dingin.

Setelah dingin, tusuk potongan daging menggunakan tusuk sate.

Langkah 6

Setelah dingin, tusuk potongan daging menggunakan tusuk sate.

Panggang sate di atas teflon grill yang sudah dioles sedikit minyak. Bolak-balik sate sambil sesekali diolesi dengan sisa bumbu. Panggang sampai matang. Angkat lalu sajikan.

Langkah 7

Panggang sate di atas teflon grill yang sudah dioles sedikit minyak. Bolak-balik sate sambil sesekali diolesi dengan sisa bumbu. Panggang sampai matang. Angkat lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement