Advertisement

SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Sate Usus

Resep Sate Usus

Andara Derandra

Andara Derandra

5.0

(1 Rating)

Resep sate usus yang biasa di jual di angkringan.

Bahan Utama

350 gr usus ayam

Secukupnya gula Jawa, sisir

Secukupnya kecap manis

4 butir kemiri

1/2 sdt ketumbar

Secukupnya garam

5 siung bawang putih

3 siung bawang merah

Secukupnya penyedap rasa

Secukupnya air

2 lembar daun salam

2 ruas jari laos

Advertisement

Cara Memasak

Cuci bersih usus sambil di remas-remas. Jangan potong usus. Biarkan tetap panjang.

Langkah 1

Cuci bersih usus sambil di remas-remas. Jangan potong usus. Biarkan tetap panjang.

Haluskan ketumbar, garam, bawang merah, bawang putih, dan kemiri.

Langkah 2

Haluskan ketumbar, garam, bawang merah, bawang putih, dan kemiri.

Panaskan air, tambahkan bumbu halus, gula jawa, dan penyedap rasa. Aduk rata.

Langkah 3

Panaskan air, tambahkan bumbu halus, gula jawa, dan penyedap rasa. Aduk rata.

Masukan usus ayam, daun salam dan laos. Masak sampai air agak menyusut. Tes rasa.

Langkah 4

Masukan usus ayam, daun salam dan laos. Masak sampai air agak menyusut. Tes rasa.

Tambahkan kecap manis sampai warna berubah sesuai yang di inginkan. Aduk lagi. Biarkan sampai air surut lagi.

Langkah 5

Tambahkan kecap manis sampai warna berubah sesuai yang di inginkan. Aduk lagi. Biarkan sampai air surut lagi.

Tusuk usus menggunakan tusukan sate. Lakukan satu per satu sampai habis. Bisa langsung di sajikan atau di bakar.

Langkah 6

Tusuk usus menggunakan tusukan sate. Lakukan satu per satu sampai habis. Bisa langsung di sajikan atau di bakar.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Artikel Terkait

Lihat Semua

Resep Bahan Terkait

Angken Keenan

Angken Keenan

Nasi Goreng Simpel Resto

Nasi Goreng Simpel Resto

(5.0)

15 mnt

65

Resep Kategori Terkait

Advertisement