Sate Usus Ala Angkringan

Resep Sate Usus Ala Angkringan

Andina Rahayu

Andina Rahayu

5.0

(4 Rating)

Sate usus endeus tapi mudah banget membuatnya...

Bahan Utama

500 gr usus ayam, bersihkan dan rendam dengan air panas

Minyak goreng untuk menumis

Gula jawa secukupnya

Garam secukupnya

Gula pasir secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Air secukupnya

Tusuk sate secukupnya

Bumbu aromatik:

2 lembar daun salam

7 lembar daun jeruk

Bumbu halus:

1 buah tomat kecil

4 cm jahe, memarkan

6 buah bawang merah

3 siung bawang putih

8 buah cabai merah keriting

Alat & Perlengkapan

Kompor

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan sedikit minyak, lalu tumis bumbu halus dan bumbu aromatik hingga harum

Langkah 1

Panaskan sedikit minyak, lalu tumis bumbu halus dan bumbu aromatik hingga harum

Tambahakan air, garam, gula jawa, gula pasir, dan kaldu bubuk. Masak hingga air mendidih. Koreksi rasa (harus dominan manis)

Langkah 2

Tambahakan air, garam, gula jawa, gula pasir, dan kaldu bubuk. Masak hingga air mendidih. Koreksi rasa (harus dominan manis)

Tambahkan usus yang sudah direndam air panas

Langkah 3

Tambahkan usus yang sudah direndam air panas

Masak terus hingga kuah habis dan usus matang sempurna

Langkah 4

Masak terus hingga kuah habis dan usus matang sempurna

Ambil tusuk sate, lalu tusuk usus seperti pada gambar. Lakukan hingga habis

Langkah 5

Ambil tusuk sate, lalu tusuk usus seperti pada gambar. Lakukan hingga habis

Kemudian bakar di atas bara api atau di atas kompor sebentar saja. Angkat dan sajikan

Langkah 6

Kemudian bakar di atas bara api atau di atas kompor sebentar saja. Angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement