Sayur Asam

Resep Sayur Asam

Desi Gunawati

Desi Gunawati

5.0

(17 Rating)

kesukaan keluarga dengan rasa yang segar dengan kuah banyak , cocok sekali dimakan dalam segala suasana

Bahan Utama

5 batang kacang panjang

2 buah labu siam kecil

1 buah jagung

15 buah melinjo

20 gr nangka muda

2 sdm kacang tanah

2 lembar daun salam

10 lembar daun melinjo

1/2 sdt terasi

5 biji kacang tanah

1500 ml air

3 sdm gula pasir

40 gr gula merah

1/2 sdm garam

2 jempol asam matang

1 ruas lengkuas

Bumbu Halus

3 siung bawang putih

6 siung bawang merah

4 buah cabai merah besar

Alat & Perlengkapan

Kompor

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Didihkan air, masukkan buah melinjo, kacang tanah, daun salam dan lengkuas.

Langkah 1

Didihkan air, masukkan buah melinjo, kacang tanah, daun salam dan lengkuas.

Masukkan nangka muda, pepaya muda dan bumbu halus. Masak hingga 1/2 matang.

Langkah 2

Masukkan nangka muda, pepaya muda dan bumbu halus. Masak hingga 1/2 matang.

Masukkan gula merah dan asam matang, aduk rata. Lalu beri garam dan gula pasir.

Langkah 3

Masukkan gula merah dan asam matang, aduk rata. Lalu beri garam dan gula pasir.

Masukkan labu, jagung dan kacang panjang, aduk-aduk dan cicipi rasanya.

Langkah 4

Masukkan labu, jagung dan kacang panjang, aduk-aduk dan cicipi rasanya.

Kemudian masukkan daun melinjo dan masak sebentar, matikan kompor. 
Masakan siap disajikan.

Langkah 5

Kemudian masukkan daun melinjo dan masak sebentar, matikan kompor. Masakan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

AdikaAnnisa

AdikaAnnisa

Sayur Asam

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Recook ya resep nya Mbak, (ulang komennya yg td lupa hastag hehe...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Sayur Asam

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement