Sayur Labu Tahu bumbu Rendang

Resep Sayur Labu Tahu bumbu Rendang

nareswari

nareswari

5.0

(2 Rating)

Pakai bumbu rendang untuk sayur ini, enak juga meskipun tanpa daging.

Bahan Utama

10 buah tahu goreng, belah segitiga

2 buah labu siam, ukuran sedang, potong korek api

5 siung bawang merah, iris tipis

3 siung bawang putih, iris tipis

5 buah cabe rawit merah, iris kasar

3 lembar daun salam

2 ruas lengkuas, iris atau geprek

1 sdm bumbu rendang

garam

1 sdt gula pasir

20-30 g gula merah

1 liter santan encer, kuah sesuai selera

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Masukkan lengkuas, cabe, daun salam dan gula merah, masak hingga gula larut.

Langkah 2

Masukkan lengkuas, cabe, daun salam dan gula merah, masak hingga gula larut.

masukkan bumbu rendang, lalu beri sedikit air.

Langkah 3

masukkan bumbu rendang, lalu beri sedikit air.

Masukkan labu dan tahu. Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan labu dan tahu. Aduk rata.

Tambahkan santan encer. Beri bumbu dan koreksi rasa. Siap disajikan.

Langkah 5

Tambahkan santan encer. Beri bumbu dan koreksi rasa. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement