Sayur Oyong

Resep Sayur Oyong

Ambu.Afat

Ambu.Afat

5.0

(1 Rating)

Sayur ini adalah salah satu kesukaan menu suamiku jadi aku membuat menu ini dengan sedikit berbeda.

Bahan Utama

3 buah oyong

Bihun secukupnya

1 sdt garam

1/4 sdt merica bubuk

2 batang daun bawang

2 batang daun seledri

1/2 sdt kaldu bubuk

1 sdt gula pasir

Bawang goreng secukupnya

Bumbu Halus

5 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 buah kemiri

Advertisement

Cara Membuat

Potong-potong buah oyong, daun bawang, dan seledri, lalu sisihkan.

Langkah 1

Potong-potong buah oyong, daun bawang, dan seledri, lalu sisihkan.

Haluskan (ulek) bawang merah, bawang putih, dan kemiri hingga halus.

Langkah 2

Haluskan (ulek) bawang merah, bawang putih, dan kemiri hingga halus.

Tumis bumbu yang sudah di haluskan hingga harum, lalu sisihkan.

Langkah 3

Tumis bumbu yang sudah di haluskan hingga harum, lalu sisihkan.

Didihkan air, lalu masukkan oyong hingga matang.

Langkah 4

Didihkan air, lalu masukkan oyong hingga matang.

Setelah matang, masukkan bumbu halus yang sudah di tumis tadi. Lalu beri garam, gula pasir, kaldu bubuk, dan aduk merata. Kemudian masukkan juga daun bawang dan seledri, lalu sajikan.

Langkah 5

Setelah matang, masukkan bumbu halus yang sudah di tumis tadi. Lalu beri garam, gula pasir, kaldu bubuk, dan aduk merata. Kemudian masukkan juga daun bawang dan seledri, lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement