Sayur Sop

Resep Sayur Sop

Nurul_Art

Nurul_Art

4.0

(14 Rating)

Sayur yang seger dan pastinya menyehatkan ini cocok buat keluarga anda.

Bahan Utama

1 buah wortel, iris

1 mangkuk kol, iris

8 batang buncis

2 batang seledri, iris tipis

2 batang daun bawang

3 siung bawang putih

1 sdt garam

1 sdt gula pasir

1 sdt kalduk bubuk

1/4 sdt merica bubuk

3 sdm bawang goreng

1 sdt minyak wijen, untuk menumis (optional)

1 sdt minyak goreng

700 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersi sayuran, siapkan semua bagian seperti ini.

Langkah 1

Cuci bersi sayuran, siapkan semua bagian seperti ini.

Panaskan minyak, jika pakai minyak goreng saja takaran 1 sdm. Tumis bawang putih sampai wangi dan sedikit coklat seperti ini.

Langkah 2

Panaskan minyak, jika pakai minyak goreng saja takaran 1 sdm. Tumis bawang putih sampai wangi dan sedikit coklat seperti ini.

Masukan air, tunggu sampai mendidih, lalu masukkan wortel sekitar 1-2 menit sesuai selera.

Langkah 3

Masukan air, tunggu sampai mendidih, lalu masukkan wortel sekitar 1-2 menit sesuai selera.

Masukkan semua sayuran, gula, garam, merica dan kaldu bubuk. Rebus sampai mendidih sekitar 2 menit.

Langkah 4

Masukkan semua sayuran, gula, garam, merica dan kaldu bubuk. Rebus sampai mendidih sekitar 2 menit.

Sajikan dengan taburan bawang goreng lebih nikmat, ditemani dengan nasi hangat, sambal terasi dan bakwan jagung makin lengkap.

Langkah 5

Sajikan dengan taburan bawang goreng lebih nikmat, ditemani dengan nasi hangat, sambal terasi dan bakwan jagung makin lengkap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

rohana dewi

rohana dewi

Sayur Sop

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

enak rasa nya pas,. makasih resep nya..

Sumber Resep

Sayur Sop

Rahma Anggitatyasari

Rahma Anggitatyasari

Sayur Sop

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Okelah

sayur*nya yg udh ada di bakul sayur atau bisa juga bilang sop s...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Sayur Sop

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement