Sayur Sop Tetelan

Resep Sayur Sop Tetelan

Dinny Aninda Putri Utami

Dinny Aninda Putri Utami

5.0

(2 Rating)

Masak ala kostan.

Bahan Utama

Daging Tetelan

2 buah Wortel

1/2 brokoli putih, potong-potong

2 batang sawi, potong-potong

1/2 kol putih

1 buah tomat

4 buah bakso kecil

2 sdm kaldu bubuk

1 sdm merica

1 sdt garam

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 buah kemiri

Daun bawang & Sledri Secukupnya

250 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Tumbuk semua bahan sampe halus dan kasih 1 sdt garam.

Langkah 1

Tumbuk semua bahan sampe halus dan kasih 1 sdt garam.

Siapkan sayuran yang sudah dipotong.

Langkah 2

Siapkan sayuran yang sudah dipotong.

Potong sayuran sesuai dengan selera.

Langkah 3

Potong sayuran sesuai dengan selera.

Tumis bahan halus sampe wangi, kemudian masukkan air 250 ml, tetelan daging, sayuran yang sudah dipotong. Masukkan 1 sdm merica bubuk lalu aduk sampe rata sampai air kaldu menyusut.

Langkah 4

Tumis bahan halus sampe wangi, kemudian masukkan air 250 ml, tetelan daging, sayuran yang sudah dipotong. Masukkan 1 sdm merica bubuk lalu aduk sampe rata sampai air kaldu menyusut.

Sajikan.

Langkah 5

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement