Schotel Roti Tawar Praktis #MENUTANGGALTUA

Resep Schotel Roti Tawar Praktis #MENUTANGGALTUA

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Memanfaatkan roti tawar yang hampir expired, diolah menjadi hidangan schotel. Roti yang awalnya agak kaku jadi lembut kembali, rasanya pun juga enak dLihat Selengkapnya

Bahan Utama

3 lembar roti tawar

1 butir telur ayam (ukuran besar)

50 ml susu cair

30 gr keju cheddar parut

5 kuntum paterseli/ parsley, iris tipis

¼ sdt garam

1/4 sdt merica bubuk

¼ sdt kaldu jamur

Topping

1 buah sosis mini, potong dadu

1 sdm oregano

Saus sambal secukupnya

Mayonaise secukupnya

2 sdm keju cheddar parut

Alat & Perlengkapan

Oven

Parutan Keju

Advertisement

Cara Membuat

Potong dadu roti tawar, kemudian sisihkan.

Langkah 1

Potong dadu roti tawar, kemudian sisihkan.

Masukkan telur, peterseli cincang, keju cheddar parut, garam, merica bubuk, dan kaldu jamur, kemudian kocok lepas.

Langkah 2

Masukkan telur, peterseli cincang, keju cheddar parut, garam, merica bubuk, dan kaldu jamur, kemudian kocok lepas.

Masukkan roti tawar dan aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Masukkan roti tawar dan aduk hingga tercampur rata.

Tata dalam wadah tahan panas, lalu tambahkan irisan sosis dan parutan keju.

Langkah 4

Tata dalam wadah tahan panas, lalu tambahkan irisan sosis dan parutan keju.

Tambahkan saus sambal, mayonaise, dan oregano.

Langkah 5

Tambahkan saus sambal, mayonaise, dan oregano.

Panggang selama 15-20 menit (atau sampai matang) dengan suhu 180°C api atas bawah. Sebelumnya oven dipanaskan terlebih dahulu.

Langkah 6

Panggang selama 15-20 menit (atau sampai matang) dengan suhu 180°C api atas bawah. Sebelumnya oven dipanaskan terlebih dahulu.

Sajikan schotel roti tawar selagi masih hangat.

Langkah 7

Sajikan schotel roti tawar selagi masih hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement