Advertisement
Melka Faradilla
4.0
(1 Rating)
Olahan scrambled eggs dengan sambal tradisional Indonesia
2 butir telur, kocok lepas
1/2 sdt lada bubuk
Secukupnya garam, gula
4 siung bawang merah, potong-potong
3 buah cabai rawit, potong bulat
4 buah cabai merah, potong bulat
1/2 buah tomat, potong bulat
1 sdm daun kemangi rajang
1 sdm air perasan lemon
1/2 sdm mentega
Advertisement
Langkah 1
Lelehkan mentega, lalu tuang telur yang sudah dikocok lepas
Langkah 2
Bubuhkan garam, gula dan lada bubuk. Aduk-aduk
Langkah 3
Masak sebentar saja, agar telur tidak kering. Sisihkan
Langkah 4
Siapkan bahan sambal dabu-dabu
Langkah 5
Aduk hingga tercampur, lalu tambahkan garam, gula dan air perasan lemon. Aduk kembali hingga tercampur rata
Langkah 6
Sajikan scrambled eggs dengan sambal dabu-dabu
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement