Seblak Pasta Seuhah

Resep Seblak Pasta Seuhah

nuresha

nuresha

5.0

(3 Rating)

rasanya pedes seger, enak dinikmati selagi panas

Bahan Utama

150 gram penne, rebus hingga aldente

3 buah bakso, bagi masing2 5 potong

1 potong sosis, iris serong

1 butir telur, masak orak arik

10 rawit gala

2 ruas kecil kencur

2 siung bawang putih

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt gula pasir

2 sdm minyak untuk menumis

2 sdm bubuk cabe

1 batang daun bawang, iris tipis untuk taburan

250 ml air

Alat & Perlengkapan

Mangkuk Saji

Advertisement

Cara Membuat

buat bumbu halusnya dulu. haluskan bawang putih, kencur dan rawit dengan tambahan sedikit garam

Langkah 1

buat bumbu halusnya dulu. haluskan bawang putih, kencur dan rawit dengan tambahan sedikit garam

panaskan minta lalu masukkan bumbu halus, masak sampai bau langu nya hilang

Langkah 2

panaskan minta lalu masukkan bumbu halus, masak sampai bau langu nya hilang

kemudian masukkan telur yg sudah diorak arik, potongan sosis dan baso. masak dan Aduk rata

Langkah 3

kemudian masukkan telur yg sudah diorak arik, potongan sosis dan baso. masak dan Aduk rata

tambahkan air, lalu masukkan penne yg sudah dimasak

Langkah 4

tambahkan air, lalu masukkan penne yg sudah dimasak

masukkan bumbu (gula, garam, kaldu bubuk) dan bubuk cabe, Aduk rata lalu koreksi rasa

Langkah 5

masukkan bumbu (gula, garam, kaldu bubuk) dan bubuk cabe, Aduk rata lalu koreksi rasa

masak hingga rasa yg diinginkan. matikan api dan tata di mangkuk saji, beri taburan daun bawang

Langkah 6

masak hingga rasa yg diinginkan. matikan api dan tata di mangkuk saji, beri taburan daun bawang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement