Sego Sadukan Khas Jombang

Resep Sego Sadukan Khas Jombang

Ayu Putri Irianto

Ayu Putri Irianto

5.0

(1 Rating)

Makanan khas dari kota kelahiran.. Recook dari resepnya mb Oliviea Faizin dengan sedikit modif... Tengkiu y mbasay resepnya..🤗🤗

Bahan Utama

2 butir telur, kocok lepas

½ sdt garam

½ sdt lada bubuk

2 batang daun bawang, potong-potong

Minyak goreng secukupnya

Tahu Bumbu Merah :

5 kotak tahu, belah dua dan goreng

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

2 buah cabai merah

1 buah tomat

2 buah cabai rawit

2 sdm kecap manis

Gula pasir secukupnya

Garam secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Minyak goreng secukupnya untuk menumis

2 cm lengkuas, geprek

1 lembar daun salam

Mi Goreng :

1 bungkus mie kering, rebus dan tiriskan

2 siung bawang putih, geprek

3 sdm kecap manis

1 sdt lada bubuk

Garam secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

4 batang sawi, potong-potong

2 sdm minyak goreng untuk menumis

Bahan Lain :

Nasi putih secukupnya

Sambal tomat secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur campur dengan garam, lada bubuk, dan daun bawang.

Langkah 1

Kocok telur campur dengan garam, lada bubuk, dan daun bawang.

Goreng sampai matang.

Langkah 2

Goreng sampai matang.

Goreng tahu sampai kering.

Langkah 3

Goreng tahu sampai kering.

Tumis bumbu halus dan rempah sampai harum.

Langkah 4

Tumis bumbu halus dan rempah sampai harum.

Masukkan tahu, tambahkan bumbu lain, masak sampai matang.

Langkah 5

Masukkan tahu, tambahkan bumbu lain, masak sampai matang.

Tumis bawang putih sampai harum.

Langkah 6

Tumis bawang putih sampai harum.

Masukkan mie, beri bumbu-bumbu dan aduk rata.

Langkah 7

Masukkan mie, beri bumbu-bumbu dan aduk rata.

Masukkan sawi, lalu masak sampai matang.

Langkah 8

Masukkan sawi, lalu masak sampai matang.

Tata nasi dengan diberi lauk di atasnya.

Langkah 9

Tata nasi dengan diberi lauk di atasnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

Sego Sadukan Khas Jombang

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak

Trimksh mba resepnya 😘

Sumber Resep

Sego Sadukan Khas Jombang

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement