Sempol Mie Instan

Resep Sempol Mie Instan

Agie Rianda

Agie Rianda

4.0

(9 Rating)

Kudapan murah meriah dan ternyata disukai bocil, senangnya.

Bahan Utama

1 bungkus mie goreng instan

100 gr tepung terigu

1 butir telur

1 sdt kaldu jamur

Bahan Balutan :

3 sdm tepung terigu

Air secukupnya

Tepung roti secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Remas mie instan lalu rebus hingga matang, angkat, sisihkan.

Langkah 1

Remas mie instan lalu rebus hingga matang, angkat, sisihkan.

Dalam mangkuk siapkan tepung terigu.

Langkah 2

Dalam mangkuk siapkan tepung terigu.

Masukkan mie, telur, bumbu mie instan dan kaldu jamur.

Langkah 3

Masukkan mie, telur, bumbu mie instan dan kaldu jamur.

Aduk hingga tercampur merata.

Langkah 4

Aduk hingga tercampur merata.

Siapkan bahan balutan, campur tepung terigu dengan air, buat adonan dengan kekentalan sedang, siapkan juga tepung roti di piring terpisah.

Langkah 5

Siapkan bahan balutan, campur tepung terigu dengan air, buat adonan dengan kekentalan sedang, siapkan juga tepung roti di piring terpisah.

Bentuk adonan sempol bulat lonjong, besarnya sesuai selera, lalu masukkan ke larutan tepung.

Langkah 6

Bentuk adonan sempol bulat lonjong, besarnya sesuai selera, lalu masukkan ke larutan tepung.

Kemudian gulirkan ke tepung roti.

Langkah 7

Kemudian gulirkan ke tepung roti.

Goreng dalam minyak panas api sedang cenderung kecil agar tidak cepat gosong, hingga kecokelatan.

Langkah 8

Goreng dalam minyak panas api sedang cenderung kecil agar tidak cepat gosong, hingga kecokelatan.

Angkat, lalu tusuk dengan sumplit atau tusuk sate, sajikan dengan sambal kesukaan.

Langkah 9

Angkat, lalu tusuk dengan sumplit atau tusuk sate, sajikan dengan sambal kesukaan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement