chalista
4.0
(1 Rating)
Menu untuk anak harus dikreasikan agar anak tidak bosan.
Advertisement
Langkah 1
Hancurkan tahu, campurkan dengan putih telur, aduk rata.
Langkah 2
Bentuk bulat lalu goreng sampai kering.
Langkah 3
Haluskan bawang putih dan kemiri lalu tumis sampai harum.
Langkah 4
Masukkan potongan sayuran, tambahkan air, masak hingga sayuran empuk.
Langkah 5
Masukkan kecap, garam, dan bola tahu, aduk rata lalu angkat dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua