Sentiling #JagoMasakMinggu1Periode3

Resep Sentiling #JagoMasakMinggu1Periode3

Agie Rianda

Agie Rianda

5.0

(6 Rating)

Jajanan jadul yang masih tetap di sukai.

Bahan Utama

500 gr singkong

100 gr kelapa parut

2-3 sdm gula pasir (manisnya sesuaikan)

1/2 sdt garam

1/2 sdt vanilli bubuk

2-3 tetes pewarna makanan merah, kuning, hijau

50 gr kelapa parut untuk balutan

Alat & Perlengkapan

Loyang

Advertisement

Cara Membuat

Kupas singkong, cuci lalu parut.

Langkah 1

Kupas singkong, cuci lalu parut.

Masukkan kelapa parut dalam wadah tahan panas, beri sedikit garam lalu aduk hingga merata, kemudian kukus kurang lebih 10 menit.

Langkah 2

Masukkan kelapa parut dalam wadah tahan panas, beri sedikit garam lalu aduk hingga merata, kemudian kukus kurang lebih 10 menit.

Masukkan kelapa ke dalam singkong tadi, tambahkan gula, garam dan vanili, aduk hingga tercampur merata, lalu bagi menjadi 3 bagian.

Langkah 3

Masukkan kelapa ke dalam singkong tadi, tambahkan gula, garam dan vanili, aduk hingga tercampur merata, lalu bagi menjadi 3 bagian.

Beri pewarna sesuai selera.

Langkah 4

Beri pewarna sesuai selera.

Masukkan 1 warna adonan adonan singkong ke dalam loyang, kemudian kukus kurang lebih 10 menit.

Langkah 5

Masukkan 1 warna adonan adonan singkong ke dalam loyang, kemudian kukus kurang lebih 10 menit.

Kemudian timpa dengan warna berikutnya, kukus lagi kurang lebih 10 menit.

Langkah 6

Kemudian timpa dengan warna berikutnya, kukus lagi kurang lebih 10 menit.

Kemudian warna terakhir, lakukan hal yang sama lalu kukus kurang lebih 15 menit.

Langkah 7

Kemudian warna terakhir, lakukan hal yang sama lalu kukus kurang lebih 15 menit.

Tunggu dingin baru keluarkan dari loyang, potong sesuai selera.

Langkah 8

Tunggu dingin baru keluarkan dari loyang, potong sesuai selera.

Lalu gulingkan ke dalam kelapa parut.

Langkah 9

Lalu gulingkan ke dalam kelapa parut.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement