Sentiling Pelangi #JelajahBarat

Resep Sentiling Pelangi #JelajahBarat

Yash Larasati

Yash Larasati

5.0

(1 Rating)

Jajan Pasar khas Kota Semarang ini cocok sekali disantap pagi-pagi bersama secangkir teh dan dinikmati bareng-bareng dengan keluarga. Rasanya yg manisLihat Selengkapnya

Bahan Utama

600 g singkong parut (berat setelah diparut yaa)

3 sdm tepung tapioka

1 bungkus santan instan (65 ml)

200 gr gula pasir

1 bungkus kecil vanili

¼ sdt garam

Pewarna merah, kuning, hijau dan biru secukupnya

Bahan Pelapis ( Kuku Selama 10 Menit)

½ butir kelapa setengah tua

Sejumput garam

Alat & Perlengkapan

Spatula

Pisau

Kukusan

Pisau Roti

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Campur singkong parut, tepung tapioka, gula pasir, garam dan vanili, aduk hingga rata.

Langkah 1

Campur singkong parut, tepung tapioka, gula pasir, garam dan vanili, aduk hingga rata.

Masukkan santan instan kemudian aduk hingga rata.

Langkah 2

Masukkan santan instan kemudian aduk hingga rata.

Bagi adonan singkong menjadi 4 bagian atau sesuai selera kemudian beri pewarna masing-masing 3-4 tetes. Aduk rata.

Langkah 3

Bagi adonan singkong menjadi 4 bagian atau sesuai selera kemudian beri pewarna masing-masing 3-4 tetes. Aduk rata.

Panaskan kukusan. Olesi cetakan dengan minyak dan lapisi dengan plastik tahan panas. Masukkan adonan secara bergantian (urutan warna sesuai selera yaa), kemudian kukus hingga matang kurang lebih 30-40 menit.

Langkah 4

Panaskan kukusan. Olesi cetakan dengan minyak dan lapisi dengan plastik tahan panas. Masukkan adonan secara bergantian (urutan warna sesuai selera yaa), kemudian kukus hingga matang kurang lebih 30-40 menit.

Setelah matang, keluarkan dari kukusan, tunggu hingga hangat. Keluarkan dari cetakan dan biarkan hingga dingin. Potong-potong sesuai selera dengan pisau yang dialasi plastik atau potong menggunakan spatula plastik.

Langkah 5

Setelah matang, keluarkan dari kukusan, tunggu hingga hangat. Keluarkan dari cetakan dan biarkan hingga dingin. Potong-potong sesuai selera dengan pisau yang dialasi plastik atau potong menggunakan spatula plastik.

Masukan potongan sentiling ke dalam kelapa parut kukus, guling-gulingkan hingga tertutup rata seluruh permukaan sentiling. Tempatkan dalam wadah saji dan siap dihidangkan.

Langkah 6

Masukan potongan sentiling ke dalam kelapa parut kukus, guling-gulingkan hingga tertutup rata seluruh permukaan sentiling. Tempatkan dalam wadah saji dan siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement