Sexy Red Smoothies #SmoothiesSobatYummy

Resep Sexy Red Smoothies #SmoothiesSobatYummy

Nungki Wardani

Nungki Wardani

5.0

(1 Rating)

Smoothies buah naga ini cocok dimakan habis olah raga pagi.Rasanya enak dan lengkap dari manis, segar dan sensasi dari buah nanas yang menjadikan smooLihat Selengkapnya

Bahan Utama

75 gr Buah Naga

50 gr Buah Mangga

50 gr Buah Nanas

1 sdm Madu, bisa disesuaikan selera

Pelengkap :

1 sdt Biji selasih

100 ml Air hangat, untuk merendam

Daun mint secukupnya

Es Batu secukupnya

75 ml Air matang

Alat & Perlengkapan

Blender

Gelas Saji

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan buah naga, mangga dan nanas. Potong sesuai selera.

Langkah 1

Siapkan buah naga, mangga dan nanas. Potong sesuai selera.

Rendam selasih di air hangat sampai mengembang.

Langkah 2

Rendam selasih di air hangat sampai mengembang.

Siapkan blender, masukan buah naga, mangga, nanas dan madu.

Langkah 3

Siapkan blender, masukan buah naga, mangga, nanas dan madu.

Tambahkan es batu dan air matang, blender sampai halus dan tercampur rata.

Langkah 4

Tambahkan es batu dan air matang, blender sampai halus dan tercampur rata.

Tuang smoothies pada gelas saji, beri toping biji selasih dan daun mint. Smoothies siap dinikmati.

Langkah 5

Tuang smoothies pada gelas saji, beri toping biji selasih dan daun mint. Smoothies siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement