Shabu-Shabu Ala Masako®

Resep Shabu-Shabu Ala Masako®

Asli Masako

Asli Masako

4.0

(23 Rating)

Mudah dan cepat, kaya akan nutrisi, membuat makan malam bersama keluarga semakin hangat? Shabu-Shabu Ala Masako® menunya! Seimbangnya gizi dari sayuraLihat Selengkapnya

Bahan Kuah :

1 sdm Masako® Ayam

500 ml air

1 siung bawang putih, cincang halus

1 buah bawang bombay, iris tipis

Minyak goreng secukupnya

Bahan

350 gr daging sapi, iris tipis

5 lembar sawi putih, tanpa bonggol

1 pack pakcoy, tanpa bonggol

1 pack jamur enoki

1 pack tahu putih, potong kotak

250 gr bakso sapi/Ikan

½ pack crabstick

Bahan Pelengkap

Kecap asin

Daun bawang iris tipis

Bawang putih cincang halus

Bubuk cabe

Irisan cabe rawit merah

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan-bahan yang diperlukan sesuai selera.

Langkah 1

Siapkan bahan-bahan yang diperlukan sesuai selera.

Tumis bawang putih menggunakan minyak

Langkah 2

Tumis bawang putih menggunakan minyak

Rebus air hingga mendidih, masukkan tumisan kedalam air. .Tambahkan bawang bombay, lengkapi dengan Masako® Ayam.

Langkah 3

Rebus air hingga mendidih, masukkan tumisan kedalam air. .Tambahkan bawang bombay, lengkapi dengan Masako® Ayam.

Masukkan bahan shabu-shabu sesuai selera ke dalam kuah. Tata bahan pelengkap dalam wadah terpisah. Siap disajikan.

Langkah 4

Masukkan bahan shabu-shabu sesuai selera ke dalam kuah. Tata bahan pelengkap dalam wadah terpisah. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement