Sigeumchi namul ini merupakan side dish untuk pendamping menu lainnya terutama menu daging, kalau sering nonton drakor pasti udah gak asing lagi denga
Step 1
Siangi bayam, lalu cuci bersih.
Step 2
Siapkan wijen putih, lalu sangrai hingga wijen berubah warna, angkat.
Step 3
Tumis bawang putih cincang dengan minyak wijen hingga harum, lalu matikan api.
Step 4
Siapkan panci, panaskan air hingga mendidih, lalu masukkan bayam, masak sekitar 1 menit.
Step 5
Selagi merebus bayam, siapkan air es, untuk merendam bayam.
Step 6
Angkat bayam yang sudah direbus, saring, lalu masukkan bayam ke dalam air es, rendam hingga bayam adem.
Step 7
Angkat bayam lalu saring, kemudian peras bayam hingga tidak ada air yang tersisa.
Step 8
Masukkan bayam ke dalam wadah, beri masukkan bawang putih yang sudah ditumis dengan minyak wijen, garam dan wijen sangrai.
Step 9
Aduk rata. Sigeumchi namul, siap dinikmati.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement