Singkong Goreng Gurih dan Empuk #JagoMasakMinggu5Periode2

Resep Singkong Goreng Gurih dan Empuk #JagoMasakMinggu5Periode2

andrenia giawati

andrenia giawati

5.0

(14 Rating)

Cemilan gurih buat nonton tv.

Bahan Utama

500 gr singkong setelah dikupas

2 lembar daun salam

1 sdt ketumbar bubuk

1 sdt kaldu jamur

secukupnya air untuk merebus singkong

minyak goreng

Bumbu yang dihaluskan:

2 siung bawang putih

1 ruas kunyit

1 sdm garam

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih singkong, potong sesuai selera, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih singkong, potong sesuai selera, sisihkan.

Siapkan bumbu, kunyit, bawang putih dan garam, kemudian haluskan.

Langkah 2

Siapkan bumbu, kunyit, bawang putih dan garam, kemudian haluskan.

Rebus singkong biarkan sampai mendidih.

Langkah 3

Rebus singkong biarkan sampai mendidih.

Tambahkan bumbu halus, daun salam dan ketumbar bubuk, masak hingga singkong empuk.

Langkah 4

Tambahkan bumbu halus, daun salam dan ketumbar bubuk, masak hingga singkong empuk.

Angkat dan biarkan singkong dingin.

Langkah 5

Angkat dan biarkan singkong dingin.

Goreng singkong yang sudah direbus hingga matang dan kuning kecokelatan. Tiriskan kemudian siap disajikan.

Langkah 6

Goreng singkong yang sudah direbus hingga matang dan kuning kecokelatan. Tiriskan kemudian siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement