Sop Ayam Klaten Berempah

Resep Sop Ayam Klaten Berempah

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Sopnya wangi rempah. Enak dan gurih.

Bahan Utama

200 gram ayam broiler (potong-potong)

2 cm jahe (geprek)

¼ sdt pala bubuk

2 cm kayu manis

½ sdt kaldu bubuk

½ sdt garam

½ sdt gula pasir

¼ sdt merica bubuk

1 batang daun seledri (iris)

500 ml air mineral

1 sdm margarin

Bumbu Tumis :

2 siung bawang putih (geprek)

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang putih sampai harum. Sisihkan.

Langkah 1

Tumis bawang putih sampai harum. Sisihkan.

Rebus air hingga mendidih, lalu masukkan potongan ayam.

Langkah 2

Rebus air hingga mendidih, lalu masukkan potongan ayam.

Masukkan tumisan bawang putih, merica, jahe, pala bubuk dan kayu manis.

Langkah 3

Masukkan tumisan bawang putih, merica, jahe, pala bubuk dan kayu manis.

Kemudian tambahkan garam, kaldu bubuk dan gula. Didihkan kembali. Masak hingga ayam empuk.

Langkah 4

Kemudian tambahkan garam, kaldu bubuk dan gula. Didihkan kembali. Masak hingga ayam empuk.

Tambahkan seledri, aduk rata. Siap disajikan.

Langkah 5

Tambahkan seledri, aduk rata. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement