Sop Wortel Jamur Tahu #JagoMasakMinggu1Periode3

Resep Sop Wortel Jamur Tahu #JagoMasakMinggu1Periode3

Fitrianisr

Fitrianisr

5.0

(8 Rating)

Enak dan mudah membuatnya.

Bahan Utama

3 buah wortel, kupas iris bulat

250 gr jamur kuping, potong sesuai selera

3 buah tahu, potong sesuai selera

1 L air

2 batang daun bawang, iris

2 batang seledri, iris

4 siung bawang putih

1 sdt merica bubuk

Garam secukupnya

Kaldu bubuk secukupnya

Gula pasir secukupnya

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan air kedalam panci, biarkan hingga mendidih.

Langkah 1

Masukkan air kedalam panci, biarkan hingga mendidih.

Sambil menunggu air mendidih, haluskan bawang putih dan merica bubuk. lalu tumis hingga matang dengan sedikit minyak.

Langkah 2

Sambil menunggu air mendidih, haluskan bawang putih dan merica bubuk. lalu tumis hingga matang dengan sedikit minyak.

Masukkan tumisan bawang putih kedalam air mendidih.

Langkah 3

Masukkan tumisan bawang putih kedalam air mendidih.

masukkan wortel. masak hingga setengah matang.

Langkah 4

masukkan wortel. masak hingga setengah matang.

Lalu masukkan jamur kuping. Masak beberapa saat hingga jamur agak layu.

Langkah 5

Lalu masukkan jamur kuping. Masak beberapa saat hingga jamur agak layu.

Masukkan tahu. Masak hingga tahu matang. Lalu bumbui dengan gula, garam, dan kaldu bubuk. Koreksi rasa.

Langkah 6

Masukkan tahu. Masak hingga tahu matang. Lalu bumbui dengan gula, garam, dan kaldu bubuk. Koreksi rasa.

Lalu masukkan daun bawang dan seledri. Masak hingga semua bahan matang. angkat lalu sajikan hangat.

Langkah 7

Lalu masukkan daun bawang dan seledri. Masak hingga semua bahan matang. angkat lalu sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement