Sosis Saos tiram

Resep Sosis Saos tiram

Irma Anisarahma

Irma Anisarahma

5.0

(1 Rating)

Untuk cemilan ataupun lauk tetap nikmat.

Bahan Utama

5 buah sosis ayam

¼ siung bawang bombay

2 siung bawang putih

1 cm jahe

2 sdm saos tiram

1 sdm kecap manis

1 sdt tepung maizena

50 ml air

Secukupnya garam

Secukupnya gula

Secukupnya lada bubuk

1 sdm margarin untuk menggoreng sosis

Sedikit minyak goreng untuk menumis bumbu

Advertisement

Cara Membuat

Potong sosis menjadi 2 atau sesuai selera. Belah di kedua ujung nya.

Langkah 1

Potong sosis menjadi 2 atau sesuai selera. Belah di kedua ujung nya.

Lelehkan margarin dan goreng sosis hingga kecoklatan. Sisihkan.

Langkah 2

Lelehkan margarin dan goreng sosis hingga kecoklatan. Sisihkan.

Dalam wadah campur tepung maizena dan air. Aduk rata. Sisihkan.

Langkah 3

Dalam wadah campur tepung maizena dan air. Aduk rata. Sisihkan.

Cincang halus bawang putih dan bawang bombay. Geprek jahe.

Langkah 4

Cincang halus bawang putih dan bawang bombay. Geprek jahe.

Lalu panaskan minyak dalam wajan atau teflon. Tumis bawang putih, bawang bombay, dan jahe hingga harum.

Langkah 5

Lalu panaskan minyak dalam wajan atau teflon. Tumis bawang putih, bawang bombay, dan jahe hingga harum.

Masukkan saos tiram, saos tomat, garam, gula dan lada bubuk. Aduk rata. Koreksi rasa.

Langkah 6

Masukkan saos tiram, saos tomat, garam, gula dan lada bubuk. Aduk rata. Koreksi rasa.

Selanjutnya tambahkan larutan maizena. Aduk rata.

Langkah 7

Selanjutnya tambahkan larutan maizena. Aduk rata.

Tata sosis dalam piring saji. Kemudian siram saos tiram di atasnya. Sosis saos tiram siap disantap. Yummy.

Langkah 8

Tata sosis dalam piring saji. Kemudian siram saos tiram di atasnya. Sosis saos tiram siap disantap. Yummy.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement