Soto Ayam Bening

Resep Soto Ayam Bening

Novia Handayani

Novia Handayani

5.0

(1 Rating)

Enyaaak.

Bahan Utama

500 gram ayam

2 buah wortel

1 bungkus soun

Daun bawang secukupnya

1 batang sereh

3 lembar daun salam

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 ruas kunyit

2 butir telur, di rebus.

Garam secukupnya

Gula secukupnya

Penyedap rasa secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bumbu soto kecuali daun salam dan sereh.

Langkah 1

Haluskan bumbu soto kecuali daun salam dan sereh.

Iris daun bawang.

Langkah 2

Iris daun bawang.

Potong wortel sesuai selera.

Langkah 3

Potong wortel sesuai selera.

Goreng ayam setelah itu di suwir.

Langkah 4

Goreng ayam setelah itu di suwir.

Tumis bumbu soto hingga harum dan masukkan sereh dan daun bawang.

Langkah 5

Tumis bumbu soto hingga harum dan masukkan sereh dan daun bawang.

Masukkan air secukupnya dan masukan wortel masak hingga mendidih.  Beri garam, gula dan penyedap rasa sesuai selera.

Langkah 6

Masukkan air secukupnya dan masukan wortel masak hingga mendidih. Beri garam, gula dan penyedap rasa sesuai selera.

Masukan ayam yang sudah disuwir dan daun bawang. Koreksi rasa dan sajikan.

Langkah 7

Masukan ayam yang sudah disuwir dan daun bawang. Koreksi rasa dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait