Soto khas Surabaya atau daerah Jawa Timur berkuah kuning karena adanya tambahan kunyit. Dan biasa disajikan dengan koya kerupuk udang dan bawang putih
Step 1
Cuci bersih ayam, kemudian rebus hingga empuk. Jika air menyusut, tambahkan sampai ¾ tinggi panci atau sesuai selera.
Step 2
Haluskan bumbu halus, kemudian tumis dengan serai geprek, daun jeruk purut dan lengkuas. Tumis hingga matang.
Step 3
Masukkan kedalam panci rebusan ayam. Masak sampai mendidih dengan api kecil.
Step 4
Tambahkan daun seledri dan irisan daun bawang.
Step 5
Bumbui dengan garam, gula merica bubuk dan kaldu jamur. Koreksi rasa.
Step 6
Ambil ayam, tiriskan. Kemudian goreng hingga kuning keemasan. Tunggu dingin baru disuwir-suwir.
Step 7
Sajikan soto bersama bahan pelengkap.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Advertisement
Advertisement
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua
Advertisement
Advertisement
Advertisement