Triana Fitria
5.0
(3 Rating)
Bismillah. Menu favorit pasca sakit. Kuah kaldunya cocok untuk penambah nafsu makan. Alhamdulillah. Yuk buat.
Advertisement
Langkah 1
Siapkan bahan pelengkap seperti bihun, rebus sampai empuk dan tiriskan. Tauge dan kol direbus 1 menit dan tiriskan. Lalu sisihkan.
Langkah 2
Tumis bumbu halus, serai dan daun jeruk hingga harum dan kering. Agar tidak bau langu bumbunya.
Langkah 3
Masukkan dada ayam lalu tumis sebentar hingga tercampur bumbu.
Langkah 4
Tuang air ke dalam panci berisi ayam dan bumbu lalu masak hingga mendidih.
Langkah 5
Setelah mendidih beri lada dan kaldu bubuk. Koreksi rasa. Jika sudah pas matikan kompor.
Langkah 6
Cara penyajian: Tata bahan pelengkap di dalam mangkuk.
Langkah 7
Lalu suwir ayam sesuai selera.
Langkah 8
Tambahkan kuah soto sampai penuh. Yummy. Segerr!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua